Bhabinkamtibmas Hegarnabah Lakukan Sosialisasi tentang TPPO

    Bhabinkamtibmas Hegarnabah Lakukan Sosialisasi tentang TPPO

    PURWAKARTA - Tentang marak terjadinya Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) menjadi atensi Pemerintah sekaligus Polri dalam memberantas kejahatan tersebut.

    Guna mengantisipasi terjadinya tindak pidana TPPO Bhabinkamtibas desa Hegarnabah Aiptu Hamam, Polsek Purwakarta Polres Purwakarta bersama-sama Babinsa Serda Yanto lakukan Sosialisasi TPPO ke Scurity PT Mos di Wilayah binaanya. Senin, 25 September 2023

    Kapolres Purwakarta Polda Jabar AKBP Edwar Zulkarnain mengatakan
    bahwa kegiatan sosialisasi TPPO di PT MOS Kepada  Petugas Satpam ini rutin dilaksanakan oleh Bhabinkamtibmas di wilayah desa binaannya setiap hari sebagai upaya mendekatkan diri kepada Scurity uga memberikan pesan-pesan kamtibmas diantaranya menghimbau kepada masyarakat agar meningkatkan kewaspadaan untuk mencegah terjadinya aksi kriminalitas.

    “Dengan terjalinnya kemitraan yang baik antara Polri dan masyarakat dapat tercipta kamtibmas yang aman dan kondusif, ” ucap kapolsek Purwakarta Akp Subagyo 

    Purwakarta

    Purwakarta

    Artikel Sebelumnya

    KRYD Rutin dilakukan Patroli Polsek Purwakarta,...

    Artikel Berikutnya

    Unit Lantas Polsek Purwakarta Polres Purwakarta...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Tatap Muka dengan Warga, Bhabinkamtibmas Polsek Cibatu Terjun Langsung ke Masyarakat
    Satgasud PAM VVIP KTT World Water Forum Amankan Wilayah Udara Bali
    Dandim 1715/Yahukimo Kunjungi Koramil 1715-03/Kurima Untuk Mengecek Perencanaan dan Persiapan Renovasi Kantor Koramil Kurima
    Danrem 082 Bersama Kodim 0809 Kediri Laksanakan Program Ketahan Pangan

    Ikuti Kami